Assalamualaikum Wr. Wb✨
Prodi Statistika Universitas Islam Bandung mengucapkan selamat dan sukses kepada mahasiswa/i yang telah lolos seleksi dan menjadi perwakilan di berbagai Program Merdeka Belajar Kampus Merdeka:
Program Magang dan Studi Independen (MSIB) :
– Caecilia A Rahman
– Regitha Gladiul Krisnasukma
– Mutiara Salsabila
Program Magang Mahasiswa Bersertifikat (PMMB) Batch 2 :
– Dia Camartya
Kredensial Mikro Mahasiswa Indonesia (KMMI) :
– Isma Amarita
– Farhan Dzul Fiqar
Pejuang Muda Kementrian Sosial :
– Ayang Tsaltsa Annisaa
Semoga dapat mengemban amanah dengan baik serta membawa keberkahan bagi bangsa dan negara☺️